Hadits Shahih Muslim No. 4123 | Firasat sial, bersikap optimis dan pesimis

16 Jan, 2026

Hadits Shahih Muslim No. 4123 | Kitab Salam

صحيح مسلم ٤١٢٣: حَدَّثَنَا هَدَّابُ بْنُ خَالِدٍ حَدَّثَنَا هَمَّامُ بْنُ يَحْيَى حَدَّثَنَا قَتَادَةُ عَنْ أَنَسٍ أَنَّ نَبِيَّ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ لَا عَدْوَى وَلَا طِيَرَةَ وَيُعْجِبُنِي الْفَأْلُ الْكَلِمَةُ الْحَسَنَةُ الْكَلِمَةُ الطَّيِّبَةُ

Shahih Muslim 4123: Telah menceritakan kepada kami Haddab bin Khalid: Telah menceritakan kepada kami Hammam bin Yahya: Telah menceritakan kepada kami Qatadah dari Anas bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Tidak penyakit menular tanpa izin Allah, tidak ada pengaruh dikarenakan seekor burung, Tetapi yang mengagumkanku ialah Al Fa’l, yaitu kalimah hasanah atau kalimat thayyibah.”