Hadits Shahih Muslim No. 4645 | Haramnya mendiamkan orang lain lebih dari tiga hari

16 Jan, 2026

Hadits Shahih Muslim No. 4645 | Kitab Berbuat Baik, Menyambut Silaturahmi dan Adab

صحيح مسلم ٤٦٤٥: حَدَّثَنَا قُتَيْبَةُ بْنُ سَعِيدٍ حَدَّثَنَا عَبْدُ الْعَزِيزِ يَعْنِي ابْنَ مُحَمَّدٍ عَنْ الْعَلَاءِ عَنْ أَبِيهِ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ لَا هِجْرَةَ بَعْدَ ثَلَاثٍ

Shahih Muslim 4645: Telah menceritakan kepada kami Qutaibah bin Sa’id: Telah menceritakan kepada kami ‘Abdul ‘Aziz yaitu Ibnu Muhammad dari Al A’laa dari Bapaknya dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Tidak boleh menghajr (mendiamkan) sesama muslim lebih dari tiga hari.”